File Manager adalah sebuah media penyimpanan android yang sudah disediakan setelah mengaktifkan ponsel baru.
Anda sudah mendapatkan layanan seperti ini sejak saat smartphone dihidupkan dari gerai hp.
Namun, adakalanya anda merasa bosan dengan layanan yang ditawarkan. Nah anda memerlukan aplikasi file manager terbaik di tahun ini untuk mengelola berkas anda.
Berkas yang anda simpan di memori internal dan memori eksternal bisa anda kelola dengan baik apabila layanan dari aplikasi pengaturan berkar tersebut juga baik dan bermanfaat,
Saya lebih sering menggunakan file explorer android tambahan yang bisa di dapatkan pada google play. Kenapa? Karena fitur di dalamnya sudah terdapat berbagai macam. Seperti pengarsipan, menyembunyikan file atau folder, terintegrasi cloud storage online dan sebagainya.
HP android terdiri dari beberapa merek ternama seperti vivo, oppo, lenovo, xiaomi redmi, samsung dan lain sebagainya.
Apabila anda sebagai pengguna di salah satu vendor tersebut mungkin ada fitur yang kurang anda bisa melihat rekomendasi aplikasi manager.
Mungkin beberapa rekomendasi yang sudah saya kemas dibawah ini akan menambah wawasan anda dalam memilik aplikasi pengaturan berkas tanpa iklan dan berkas di hp android anda.
Aplikasi Pengaturan Berkas Ringan
Aplikasi file manager terbaik untu android belum lama ini sudah banyak bermunculan apps baru. Seperti yang kita ketahui tadi, anda bisa menjumpai layanan menarik. Namun anda harus mengunduh aplikasi pengelola file melalui google playstore.
Soalnya bawaan hp android biasanya tak selengkap apps pihak ketiga. Semestinya kita harus tahu bahwa aplikasi pengelola berkas dibawah ini merupakan apps gratis yang di sediakan untuk pengguna android.
Mungkin pengguna IOS Iphone belum mendapatkan apps ini, namun tak usah khawatir anda bisa menemukan aplikasi manajer file serupa di toko aplikasi IOS anda. Mengingat anda harus mengerti beberapa aplikasi manager file melalui ulasan dibawah ini:
- Files by Google
- ZArchiver
- EZ File Explorer
- Cx File Explorer
- Solid Explorer File Manager
- Manajer File ASTRO
- FX File Explorer
- Explorer
- ES File Explorer
1. Files by Google
Aplikasi pengelola file pertama bisa anda ketahui bahwa Google LLC telah menerbitkan aplikasi berbasis pengelolaan berkas. Nama apps tersebut adalah Files by Google: Bersihkan ruang di ponsel Anda yang bisa anda unduh melalui toko aplikasi android.
Fitur di dalamnya mungkin sudah tak asing lagi bahwa fiturnya adalah mengosongkan ruang, menemukan file lebih cepat, membagikan file secara offline, mencadangkan file ke cloud google dcive dan masih banyak lagi fitur yang bisa anda explorer di Files by Google.
2. ZArchiver
Aplikasi Pengelolaan berkas kedua dipegang oleh ZArchiver yang dikelola oleh Zdevs. Tak sama dengan aplikasi files by google tadi, file manager satu ini sering digunakan untuk ekstraks font di android. Mengingat, fitur unggulannya memang di pengelolaan file arsip.
Anda bisa mendapatkan fitur lainnya seperti buat jenis arsip, decompress arsip, lihat isi arsip, membuat arsip dengan sandi, dan pengaturan arsip lainnya. Apabila anda menginginkan aplikasi ZArchiver, silakan kunjungi google play store masing – masing.
3. EZ File Explorer
File explorer android terbaik selanjutnya dipegang oleh EZ File Explorer. Dengan tampilan yang minimalis dan elegan serta dibalut dengan gaya modern menambah tampilan begitu memesona. Bila anda ingin melihat fitur – fiturnya, banyak sekali yang ingin saya explorer semuanya.
Namun saya jelaskan fitur yang paling sering digunakan dari EX File Explorer Fitur aplikasi pengelola berkas ini adalah manajer file dan folder, koneksi file jarak jauh, pengiriman file dan penjelajah file, perpustakaan dan lainnya. Tak usah ragu penyimpanan memori hampir habis karena ukuran apps ini relatif ringan yakni hanya 4.0 MB.
4. Cx File Explorer
Aplikasi file manager android selanjutnya adalah Cx File Explorer. Pada apps ini anda akan ditawarkan beberapa fitur menarik. Dari segi tampilan, jelas tampilannya dibalut dengan tampilan modern bukan gaya klasik lagi.
Mengenai fitur, anda akan mendapatkan layanan seperti mengatur file dan folder, akses file pada penyimpanan online, akses file NAS (Network Attached Storage), kelola aplikasi, menganalisis penyimpanan, antarmuka dengan materaial desain dan sebagainya.Ukurannya juga relatif kecil, hanya banding dikit dengan apps sebelumnya yakni 4.6 MB
5. Solid Explorer File Manager
Aplikasi file saya besutan neatbytes ini bernama Solid Explorer File Manager. Kalau saya lihat dari tampilan, memang tak kalang bagus sama Cx FIle Explorer. Karena juga mengusung tema yang sama yakni material desain.
Anda mendapatkan fitur utama yakni dua panel idependen, kaya akan kustomisasi (ikon, skema warna dan tema), mendukung FTP, mampu mengekstrak file arsip jenis apapun, akses root dan tanpa root, terintegrasi langsung dengan cloud storage online dropbox, onedrive, google drive, box dan masih banyak lagi.
6. Manajer File ASTRO
Aplikasi pengelolaan file selanjutnya adalah Manajer FIle ASTRO. Saya sangat suka dengan tampilan warna orennya karena lebih keliatan elegan. Namun, apps ini masih sama dengan desain yang materialis. Dengan dibekali tanpa ads atau tanpa iklan aplikasi ini menjadi salah satu aplikasi pengolah file tanpa iklan terbaik.
Fitur yang ditawarkan apk ini adalah penelusuran file dengan mudah, kompres dan ekstrak file, pengelola pemakaian kartu sd, manajemen penyimpanan cloud dan manajer aplikasi. Apps besutan metago sudah diunduh lebih dari 50.000.000 pengguna ponsel android.
7. FX File Explorer
File manager apk terpilih lainnya adalah FX File Explorer dengan tampilan materialis. Apk ini di rancang khusus untuk pengguna smarthone jaman now soalnya tampilan antarmuka sangat modern dan kekinian dengan perpaduan warna yang kontras.
FItur di dalam aplikasi file manager terbaik ini juga tak kalah menarik dengan apk lain seperti add on, melindungi privasi, pengeditan file, dan sebagainya. Bagi pengguna android 8.0 memerlukan izin perkiraan lokasi. Apk FX File Explorer mempunyai ukuran relatif besar yaitu 11 MB.
8. Explorer
Aplikasi terpilih lainnya adalah explorer yang dibawakan oleh Speed Software. Anda bisa mendapatkan layanan versi gratis dan versi premiumnya. Bila premiumnya mempunya fitur yang hampir mirip dengan Explorer namun ada beberapa tambahan menarik layaknya apk premium.
Keduanya mempunyai tampilan klasik dan modern layaknya antar muka materialis. Fitur di dalamnya yang paling diunggulakan adalah memindah file cepat dan melakukan pembuatan file arsip dan mengekstrak file arsip segala jenis apapun. Aplikasi ringan hanya sebesar 4.3 MB saja udah cukup untuk hp kentang.
9. ES File Explorer
Aplikasi berkar dibawah naungan Mobile Tower ini sudah lama dirilis. Namun masih tetap eksis aja sampai sekarang, waktu awal penggunaan dulu saya pernah menggukan apk ES File Explorer untuk memindahi file, ekstrak arsip dan melakukan pengelolaan file.
Fitur di dalamnya pun semakin ada pembaruan maka semakin tambah bagus pula. Fitur tersebut diantaranya seperti mudah digunakan, transfer ke pc tanpa usb, beberapa tema, pembersih RAM, manajer cloud, manajer root dan pelindung PIN dan kata sandi.