Whatsapp messanger merupakan sebuah aplikasi sosial media yang kini banyak sekali penggunanya. Hal tersebut dikarenakan whatsapp memiliki tampilan yang simple dan sangat nyaman untuk digunakan.
Tak hanya simpel dan sederhana, yang membuat banyak orang suka yakni karena cara kerja whatsapp sangatlah mudah dipahami, walaupun untuk para pemula sekaligus yang baru kenal dengan smartphone.
Seiring perkembangan zaman whatsapp kini juga semakin maju dan canggih, hal tersebut bisa dilihat dari fitur-fitur yang terdapat di whatsapp semakin keren dan bagus banget. Seperti saat ini terdapat banyak fitur-fitur yang mungkin dulu belum ada.
Supaya kita bisa menghubungi ataupun mengirim sebuah pesan ke seseorang, kita harus login terlebih dahulu dengan nomor hp yang kita pakai.
Hanya sekedar login mengisi nomor hp, setelah itu verifiksi kode whatsapp lewat sms ataupun telepon, maka secara otomatis sudah bisa masuk ke layanan whatsapp sekaligus bisa menghubungi ataupun memanfaatkan whatsapp semaksimal mungkin.
Namun ya itu, kamu harus benar benar menggunakan nomor hp yang aktif, sedangkan untuk beberapa kasus menggunakan nomor hp yang tidak aktif lagi sudah tidak bisa lagi.
Eits menggunakan nomor hp yang sudah pasif alias sudah tidak aktif lagi bisa loh agar kita login di whatsapp. Namun terdapat beberapa syarat yang harus kalian lakukan agar bisa login whatsapp dengan nomor yang sudah tidak aktif lagi.
Berikut di bawah ini terdapat berbagai macam cara yang bisa kalian terapkan langsung ataupun coba langsung agar nantinya kalian bisa mengaktifkan whatsapp walaupun tidak aktif lagi nomornya.
Untuk lebih jelasnya lagi, silahkan simak penjelasan di bawah ini:
Cara Login WhatsApp Pakai Nomor Mati
Hampir semua jenis hp bisa banget menggunakan cara ini. Ketika nomor mati, apakah bisa dilakukan pendaftaran layanan WhatsApp?.
Tentu cara ini menentang kebijakan Wa yang menyatakan bahwa WhatsApp aktif harus di verifikasi dengan nomor melalui SMS dan Telepon.
Kamu bisa memasuki akun whatsapp dengan cara ini. Jika nomor ponsel yang sudah hilang bisa masuk tanpa verifikasi maka kamu perlu langkah – langkah berikut ini:
1. Aktifkan Nomor Kartu SIM Di Gerai Operator
Cara pertama agar bisa login dengan nomor yang sudah hangus, paling gampang yakni mengaktifkan terlebih dahulu kartu sim kamu. Memang mungkin sebagian orang merasa malas sekali untuk pergi ke gerai.
Namun jika nomor tersebut sangatlah penting serta berisi kontak orang yang sangat penting juga, maka tidak ada salahnya kamu melakukan sedikit pengorbanan pergi ke gerai operator terdekat.
Sebelum pergi ke gerai operator siapkan uang dan siapkan juga identitas seperti ktp. Hal tersebut biasanya untuk verifikasi pendataan dan masih banyak lainnya.
Apabila nomor kamu sudah berhasil diaktifkan maka tinggal login seperti biasa pada aplikasi whatsapp kamu.
Pastikan kartu sim yang baru saja kalian aktifkan tersebut terpasang di hp. Agar ketika menerima pesan ataupun sms dari pihak whatsapp pun bisa.
Karena seperti kita ketahui bahwa ketika login ataupun setiap login, membutuhkan yang namanya kode verifikasi yang dikirimkan oleh whatsapp. Maka dari itu jangan sampai lupa pasang kartu sim yang baru saja diaktifkan ke hp android.
Maka dari itu jangan sampai lupa pasang kartu sim yang baru saja diaktifkan tersebut.
Baca Juga : Cara Masuk WA Web Tanpa Scan
2. Meminta Bantuan Whatsapp
Langkah terakhir untuk login whatsapp dengan memakai nomor yang gak aktif yaitu silahkan meminta bantuan whatsapp. Jadi kita akan memanfaatkan fitur complain whatsapp, ingin tahu caranya? simak di bawah ini:
A. Jadi pertama silahkan kamu kunjungi saja situs pihak whatsapp. Selanjutnya pilih saja dukungan whatsapp messanger. Lalu cara berikutnya silahkan pilih saja device sesuai yang kalian pakai. Misalnya android maka pilih android, apabila ios ya silahkan pilih saja ios.
B. Maka jika kalian sudah memilih akan muncul sebuah email pihak whatsapp. Nah silahkan kalian bsia mengirim email tersebut dengan teks komplain seperti di bawah ini protesnya.
Hello, please help me to verify my WhatsApp account. Because i lost my phone, i can’t get the verification code. Here is the number : 081214773702
Nah pada kalimat tersebut silahkan tinggal ganti saja nomornya dengan nomor kamu yang tidak aktif tersebut.
Baca Juga : WhatsApp Web Tidak Bisa Dibuka
3. Apabila Dimintai Verifikasi
Jika posisi kamu sekarang sedang keluar dari akun whatsapp, ketika kamu mau masuk ke akun diminta verifikasi dahulu. Disini kamu lakukan dengan mempunyai nomor ponsel.
Ada kemungkinan yang bisa di prediksi untuk mengatasi permasalahan ini, yakni :
- Jika nomor yang kamu punyai termasuk nomor yang penting maka tentu saja data sebelum pendaftaran akan hilang secara langsung.
- Apabila nomor hp yang kamu gunakan sudah mati atau sempat hilang, maka kamu perlu mengunjungi layanan pelanggan terdekat yang dimiliki oleh operator kamu. Yang mana nomor ini dapat kamu gunakan kembali untuk melakukan verifikasi login di whatsapp.
Baca Juga : Cara Mengupdate Whatsapp yang Kadaluarsa
4. Menggunakan Aplikasi Pihak Ketiga
Aplikasi pihak ketika mampu memberikan bantuan yang kamu perlukan saat nomor sudah tidak bisa digunakan. Sekarang ini, terdapat aplikasi ketiga yang membantu kamu untuk melakukan proses mengaktifkan akun whatsapp.
Jadi, ketika kamu memakai aplikasi ketiga, kamu dapat diberikan nomor untuk melakukan verifikasi whatsapp. Tidak perlu kartu sim baru, kamu sudah bisa mendapatkan yang kamu inginkan.
FAQ
Apakah Bisa Login ke WhatsApp Bila HP Hilang Dicuri?
Sebagian orang di indonesia ini mempunyai kartu SIM lebih dari satu. Entah itu di slot sim kedua atau menggunakan hp lain. Seperti hp fitur phone atau smartphone lain yang hanya digunakan untuk SMS dan menerima panggilan telepon. Jadi, kamu cukup tenang saja karena whatsapp yang berada pada hp hilang karena dicuri masih bisa diselamatkan. Nanti masalah akun di hp hilang itu bisa dikeluarkan pada saat kamu melakukan verifikasi di hp baru.
Apakah Bisa Login dengan Kartu Sim Yang Hilang?
Jawaban dari saya pribadi adalah tidak bisa. Kunci utama dari masuk ke akun whatsapp harus memakai nomor telepon yang sudah di daftarkan ke layanan WA dan ini menjadi hukum wajib. Percuma saja memaksa untuk login sedangkan proses login membutuhkan SMS, dan SMS ini akan masuk ke kartu sim yang hilang.
Apakah Data – Data Pada WhatsApp Bisa DIkembalikan?
Saat ini belum berlaku untuk login di hp baru. Soalnya saat kamu memasuki akun whatsapp dengan nomor lama yang sudah terdaftar, kamu tidak bisa memulihkan data – data tersebut. Ada dua kemungkinan yang bisa kamu lakukan untuk mendapatkan kembali yaitu jika data itu ke backup ke akun google dan jika kamu selalu rutin mencadangkan. Jika tidak, kamu tidak akan mendapatkan data tersebut, percuma saja.
Jika Kartu Tidak Bisa Diaktifkan, Apa Kabar Dengan Akun Lama Kita?
Kenapa kartu tidak bisa diaktifkan, ada beberapa kendala yang bisa kamu lihat seperti kartu sim sudah lama tidak dipakai, kartu sim sudah diaktifkan kembali oleh orang lain dan masih terdapat alasan lainnya.Apakah akun lama masih bisa terselamatkan? Masih bisa, menurut pusat bantuan whatsapp kalau nomor sudah tidak aktif dalam kurun waktu 45 Hari maka akan direset otomatis datanya seperti riwayat chat, history, foto, video dan media lainnya akan hilang.
Apakah Kontak Whatsapp Dari Nomor Lama Bisa Didapatkan Kembali?
Jawabannya bisa saja iya dan tidak, soalnya tergantung dari kondisi sebelumnya. Kamu menyimpan nomor telepon di mana, apakah di kartu sim, memori internal atau di email. Jika pakai kartu sim dan memori internal maka sudah tidak bisa dikembalikan sedangkan memakai email masih bisa.
Baca Juga : Cara Melewati Aktivasi Whatsapp
Jadi seperti itulah mengenai cara login whatsapp dengan nomor yang sudah tidak aktif lagi. Bagaimana sangat mudah bukan? semoga bermanfaat untuk kamu semua, sekian dan terima kasih.
Berarti kalau udah gak aktif WA dalam 45 hari apakah masih bisa memulihkan chat
Bisa, asal ada file backupnya yak
Nomer saya mati wa kehapus apa bisa di pulihkan lagi
login wa lama
Nomor hp saya rusak Rp nomornya nomer paket..saya perge ge gerai Telkomsel jawabnya nomer nya ga bisa diaktifkan lagi dikarenakan tidak kita yg mendaftarkan..jadi tolong beri tahu saya bagaimana caranya mengaktifkan wa saya tanpa nomer tersebut dikarenakan banyak fail2 rahasia
Hallo saya ingin bertanya saya punya wa yang sudah di daftar tapi aplikasi wa saya terhapus dan keluar pada hal nomor itu sudah hilang kartunya dan tdk bisa lagi di pulihkan
Mohon bantuanya apakah ada cara lai